Jumat, 01 November 2013

Cara Mengetahui System Windows 32-Bit atau 64-bit Pada Komputer

Kali ini saya akan memberi cara untuk melihat/ mengececk windows 32/64 Supaya tidak salah ketika download games ...
Silahkan baca dengan seksama dan teliti :
Cara pertama yang saya gunakan dengan bantuan bawaan operasi windows yang pernah saya coba
Menggunakan dxdiag
1.Tekan windows + r dikeyboard atau klik start pilih accecories klik aplikasi "run"
2.Setelah aplikasi run terbuka ketik "dxdiag" kemudian klik OK atau tekan enter
3.Disitu akan terbuka aplikasi Directx dan terlihat dalam Operating System
Menggunakan System Properties
  1. Klik menu “Start” Windows dan klik “Run” dan akan muncul command box. Ketikkan “sysdm.cpl” (tanpa tanda petik) dan tekan Enter hingga muncul dialog box System Properties.
  2. Klik tab “General”. Anda akan melihat informasi mengenai system operasi Anda. Jika Anda memiliki komputer yang berjalan di system 64-bit, maka Anda akan melihat tulisan “Windows XP Professional x64 Edition Version” di bawah “System“. Jika komputer berjalan di system 32-bit, maka Anda hanya akan melihat “Windows XP” (home or professional) di bawah “System” .
  3. Tutup dialog box “System Properties“.
Menggunakan jendela System Information
  1. Klik menu “Start” Windows, klik “Run” untuk launching command box.
  2. Ketik “winmsd.exe” (tanpa tanda petik) dan tekan Enter hingga muncul jendela System Information
  3. Klik “System Summary” di panel navigasi dan lokasikan “Processor” di bawah “Item” di detailnya.
  4. Jika value processor mulai dengan x86, maka komputer Anda berjalan dengan  versi 32-bit JIka value processor mulai dengan  ia64 atau AMD64, maka komputer Anda berjalan di system Windows 64-bit.
  5. Tutup jendela System Information. 

Tidak ada komentar: